Cara memasang alexa toolbar di firefox dan chrome

7/11/2014

Cara meningkatkan Alexa Rank dengan cepat adalah harapan banyak blogger terutama pelaku bisnis online, karena menyangkut tingkat kepercayaan sebuah blog, apakah layak untuk dipasang iklan mereka atau tidak. Kalaupun anda cuma blogger biasa, alexa rank ini bisa memberi nilai komersil dan meningkatkan kepercayaan pembaca kepada anda.

Dan kalaupun anda bukan seorang blogger, memasang alexa toolbar juga tidak ada ruginya bahkan dapat bermanfaat bagi anda. Misalkan anda sedang mencari suatu pembahasan dan mencarinya di google, jika anda memasang alexa toolbar pada browser yang anda gunakan, maka akan muncul pada setiap hasil pencarian peringkat alexa ranknya, dan tentu anda akan lebih tertarik untuk membaca artikel dengan peringkat alexa yang lebih tinggi karena menunjukkan jumlah pengunjung yang lebih tinggi pada blog tersebut. Dan peringkat tertinggi pada Alexa dimulai dari 1 (satu), sehingga peringkat dua, tiga dan seterusnya adalah peringkat yang lebih rendah.

Perhitungan Alexa Rank didasarkan pada Alexa Toolbar yang dipakai pada browser internet di seluruh dunia. Jadi Alexa Toollbar ini ibarat mata-mata yang memberi input data yang digunakan oleh Alexa untuk menghitung pageview dan pengunjung unik suatu blog. Jadi untuk meningkatkan alexa rank blog dengan cepat, anda cukup menggunakan toolbar alexa pada browser internet anda.

Berikut ini adalah cara memasang Alexa Toolbar pada browser Google Chrome dan Mozilla


Cara memasang Alexa Toolbar pada Google Chrome

1. Klik link ini https://chrome.google.com/webstore/search-extensions/alexa%20traffic%20rank?hl=id
Cara memasang alexa toolbar di firefox dan chrome
2. Klik TAMBAH KE CHROME

3. Akan muncul kotak pop up, kemudian pilih TAMBAHKAN

4. Tunggu hingga proses download selesai, dan Alexa Toolbar akan muncul pada browser Google Chrome saudara di bagian kanan atas.

5. Klik toolbar tersebut dan pilih Setujui, maka alexa toolbat telah terpasang di browser google chrome saudara.



Cara memasang Alexa Toolbar pada Mozilla Firefox

1. Klik link ini http://www.alexa.com/toolbar dan klik tombol Install Alexa Toolbar

2. Akan muncul halaman License and Agreement klik Accept and Install

3, Lalu muncul kotak kecil di bagian kiri atas. klik Allow / Izinkan

4. Tunggu proses download selesai, akan muncul jendela baru dan klik Install

5. Setelah selesai penginstalan, anda akan diminta untuk melakukan restart (refresh browser) Klik Restart Now / Mulai Ulang Sekarang

6. Setelah restart akan ada laman The Alexa Toolbar for Firefox - Demographic Information, silahkan klik tombol No Thanks

7. Jika muncul kotak pemberitahuan berwarna kuning, silahkan klik OK

8. Selesai

Demikianlah Cara Memasang Alexa Toolbar di Google Chrome dan Mozilla Firefox untuk meningkatkan Alexa Rank.
jangan lupa untuk share artikel ini ke teman teman kalian, klik salah satu tombol share dibawah.

Keyword:
Cara meningkatkan Alexa Rank dengan cepat
Cara cepat merampingkan Alexa Rank
- Cara merampingkan alexa rank dengan cepat
- Cara memasang alexa toolbar di browser firefox dan chrome

Share this

Artikel Terkait

Previous
Next Post »

۝ Peraturan dalam berkomentar :
☛ UpsS,. Budayakan berkomentar sesudah membaca artikel sob.
☛ Dilarang Menghina, Promosi (Iklan), Menyelipkan Link Aktiv, dsb.
☛ Dilarang berkomentar berbau Porno, Spam, Sara, Politic, Profokasi.
☛ Berkomentarlah yang Sopan,Bijak, dan Sesuai Artikel (Dilarang OOT)
☛ Saya sangat berterima kasih atas semua yang mau berkomentar diblog saya.