Mengganti Cursor Di Blog (Normal Dan Link Cursor)

12/18/2012
Mengganti Cursor Di Blog (Normal Dan Link Cursor)



    Daripada gak ada topik pembicaraan.. aku re-post postingan yang dulu dulu, yaitu mengganti cursor di blog.  Berbeda dengan yang ini, karena kali ini beserta Link Cursor juga. Link Cursor itu cursor yang pada saat menyentuh sebuah link mungkin berubah atau tetap tergantung kodenya.  Yang penting yang nyentuh link itu namanya cursor link..



1. Login ke blog kamu. 
2. Tata Letak >> pada elemen laman kamu klik add gadget >> HTML/Java Script. Lalu coppas kode dibawah ni.

Normal Cursor
<style type="text/css">body {cursor:url("http://baykun.byethost15.com/cursorbiru.ico"),default}</style>
Link Cursor
<style type="text/css">a:hover {cursor:url("http://baykun.byethost15.com/cursorbiru.ico"),default}</style>
      Lalu di Save.., dan liat hasilnya. Jangan lupa comment.., hehe. kalau gak bisa ulangin sekali-lagi.
ganti tulisan yang berwarna merah dengan URL icon Cursor anda .Semoga postingku ini bermanfaat bagi kalian yang membutuhkannya., thanks for visited..,

keyword :
- cara mengganti cursor blog
- cara mengganti link cursor blog
- cara mengganti normal cursor blog

Share this

Artikel Terkait

Previous
Next Post »

3 komentar

Tulis komentar
aulia faizaah
AUTHOR
23 December 2012 at 12:15 delete

makasih banyak gan.. udah banyak ngerubah blog tetap eksis hohoho

Reply
avatar
Rina
AUTHOR
31 May 2013 at 13:20 delete

ini bisa saya terapkan juga di blog saya
trims ya

Reply
avatar

۝ Peraturan dalam berkomentar :
☛ UpsS,. Budayakan berkomentar sesudah membaca artikel sob.
☛ Dilarang Menghina, Promosi (Iklan), Menyelipkan Link Aktiv, dsb.
☛ Dilarang berkomentar berbau Porno, Spam, Sara, Politic, Profokasi.
☛ Berkomentarlah yang Sopan,Bijak, dan Sesuai Artikel (Dilarang OOT)
☛ Saya sangat berterima kasih atas semua yang mau berkomentar diblog saya.